Skip to main content

Posts

Showing posts from December, 2013

2013/2014

Meskipun belum pukul 00.00 tanggal 1 Januari 2014, I wanna wish you a HAPPY NEW YEAR!!!! *diiringi suara terompet dan kembang api* Bagaimana hari-harimu selama setahun ini? Apakah keinginan yang kamu ucapkan di tanggal 1 Januari 2013 tercapai sampai dengan sekarang? Hanya kamu sendiri yang bisa menjawab ;) Untuk 2014, semua orang pasti ingin lebih baik, lebih diberkati, lebih ingin lebih lama bersama orang yang disayang (kalau punya :p), nilai sekolah lebih bagus, dan lebih-lebih yang lain. Dan semoga keinginan yang kalian harapkan semua tercapai :) aminnnn Flashback 2013 1. Tepat pada tanggal 1 Januari, aku baru putus tepat pada bulan ketiga kami pacaran. Menyedihkan bukan? Tapi tak apa lah, seiring dengan waktu kesedihan itu hilang karena pada bulan Juni sampai sekarang aku sudah menemukan teman perempuan yang setiap hari menemaniku *eaaa. Dan tak ada salahnya kalau aku berharap sama dia tetap akrab di tahun 2014 dan juga tahun-tahun kedepan, hehe 2. Juga di tahun 2013, mengh...

Coming Soon: Christmas

Jingle bells, jingle bells, jingle all the way Oh what fun it is to ride In a one horse open sleigh Pernak pernik natal sudah mulai bermunculan. Begitu juga di kota tercinta ini, kalau mau ke gereja, hiasan natal udah banyak (karena gereja di kawasan sun city mall), jadi mall tampak indah dan beda dari yang biasanya :)) Persiapan natal di gereja juga udah dilakukan. Mulai pasang pohon natal, sampai latihan untuk penampilan di tanggal 25. Entah itu mengatur anak sekolah minggu latihan, untuk pemudanya juga, sampai paduan suara yang pastinya keren. Jadi gak sabar, hehehe... Kalau natal keluarga, biasanya keluarga besar dari mami kumpul dirumah yangti untuk tukar kado. Kehangatan terasa dan ada damai sejahtera. Yang aku inget, aku pernah dapat kado yang ternyata isinya cocok untuk perempuan, mau gakmau harus diterima x_x wkwk Di lingkungan perumahan, rutin setiap tahun bagi yang merayakan hari raya agamanya akan dikunjungi tetangga. Begitu juga natal, akan banyak makanan dan min...